PRAKTIKUM 1
Database adalah kumpulan file-file yang mempunyai kaitan antara satu file dengan file yang lain sehingga membentuk satu bangunan data untuk menginformasi satu perusahaan atau intansi dalam batasan tertentu.
SQL Server 2000 adalah bahasa pemrogramanyang dirancang khusus untuk komunikasi dengan database relasinal guna mendukung dengan aplikasi dengan arsitektur clien server.
Langkah-langkah membuat Database Kampus, sebagai berikut;
1. > Klik menu start
>All program
> Microsoft SQL server lalu pilih SQL Query analyzer
>Pilih Windows Klik open
Selanjutnya ketiklah seperti dibawah ini;
Create Database KampusUse KampusCreate Tabel Mahasiswa(Nim char (10),Nama varchar (30))Create table pendidikan (MI Varchar (15),KA varchar (25))Alter table mahasiswa add agama varchar (12)Drop table mahasiswaDrop Database KampusKeterangan ;
Setiap kalimat yang sudah anda ketikkan lalu ketik tanda ▼ .
Contoh: Create Database Kampus, lalu klik ▼ setelah itu muncullah keterangan “The command (s) completed successfully.
Setelah selesai anda ketikkan kalimat-kalimat tersebut,
Bloglah “Drop Database Kampus” pilihlah Master.
Setelah itu save database anda.
Note:
Database tidak dapat menyimpan data yang sama lebih dari satu.
Komentar
Posting Komentar